Menu

Sabtu, 30 Maret 2013

VISI & MISI UFO BKB Syariah


VISI :
Menggalang Persatuan
Menjadi Teladan Usaha

Ketika hidup penuh dengan perselisihan, ketidak sepakatan dan ketidak sepahaman, saat itu juga hidup ini terasa sangat menderita. Karena kita ingin memperoleh kehidupan yang penuh kedamaian dan penuh kemakmuran, maka UFO BKB Syariah akan memberikan hal itu kepada kita semua. UFO BKB Syariah memiliki tujuan mulia, mengajak seluruh umat manusiandari semua ras, agama, kaya, miskin, tua, muda, dan yang perpendidikan tinggi atau tidak sama sekali, menjadi satu kesatuan sebuah rumpun bambu. Sebuah dasar filosofi yang tidak ditemukan pada perusahaan lain. Sebuah kapal yang disebut UFO BKB Syariah bertekad untuk menjadi pelopor, pionir, sekaligus inisiator dengan mengedepankan nilai-nilai persatuan bangsa, membangun nasionalisme dan menjadi contoh bagi perusahaan lain melalui ekspansi bisnis jaringannya dalam membantu yang lemah untuk meraih kehidupan yang jauh-jauh lebih baik. Kelak UFO BKB Syariah akan menjadi tuan di negeri sendiri dan berharap teladannya ini akan diikuti oleh perusahaan-perusahaan lainnya.




MISI :
Membangun, Membentuk, dan Membina Keluarga Besar UFO yang Harmonis
( sehat, sejahtera, bahagia, berjiwa sosial dan bertanggung jawab )

UFO BKB Syariah menyadari sepenuhnya bahwa untuk mewujudkan misinya, harus melibatkan dan memberdayakan seluruh potensi yang ada dalam keluarga besar UFO BKB Syariah agar menjadi pengusaha yang berorientasi pada nilai-nilai kemanusiaan seperti tolong menolong, kebersamaa dan kesetiakawanan.


Budaya UFO BKB Syariah 
( Gotong Royong Tolong Menolong )

Gotong royong dan saling menghormati sesama merupakan hal yang seharusnya dalam keluarga besar UFO BKB Syariah. Gotong royong dan Tolong menolong adalah falsafah ekonomi Indonesia yang dikumandangkan oleh Drs. H. Mohammada Hatta mantan wakil Presiden RI zaman Soekarno. Koperasi merupakan soko guru ekonomi Indonesia dan salah satu representasinya adalah UFO BKB Syariah. UFO BKB Syariah mengajak kepada seluruh anggotanya untuk memiliki semangat gotong royong dan kebersamaan demi menuai kesuksesan secara bersama-sama.


Prinsip Sukses UFO BKB Syariah
( Mental Baja Yakin Sukses Maju Terus )

Tahukah kita semua bahwa hidup ibaratnya sebuah porlombaan lari, semua orang berlomba-lomba untuk berlari cepat, sekuat mungkin untuk mencapai finish. Tapi kita lupa bahwa sejatinya hidup membutuhkan semangat untuk terus berlari dalam pusaran waktu, bermental sekuat baja, ketahanan 'fisik' yang kuat agar mencapai tujuan. Begitupun dalam bisnis ini, kita dituntut untuk tetap fokus, terus berlari, dan jangan pernah putus asa, karena masa depan kita ada di sini di bisnis UFO BKB Syariah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar